Kabar Baru! Pemerintah Hapus Istilah Zonasi di Sistem Pendidikan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti memastikan istilah ‘zonasi’ dan ‘ujian’ dihilangkan pada ajaran pendidikan dasar dan menengah. Zonasi akan diganti dengan mekanisme lain.

“Tak bocorin sedikit saja, nanti tidak akan ada kata-kata ujian lagi. Kata-kata ujian tidak ada,” kata Abdul Mu’ti dalam konferensi pers di Jakarta, Senin.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top